BRANZ MEGA KUNINGAN

Nama Project : Branz Mega Kuningan
Lokasi : CBD Mega Kuningan Jakarta
Developer : Tokyu Land indonesia

Luas lahan : 1,1 HA
Jumlah Tower : 2 (Apartment & Service Apartment)
Total Unit : 482 Unit
Type : Studio – 1BR – 2BR – 3BR
Size : 28 sqm – 117 sqm

Info: 0812-12-888-000

Dengan perkiraan gelontoran dana investasi senilai Rp.2,5 Triliun, akhirnya di awal tahun 2019 ini apartemen Branz Mega Kuningan siap diperkenalkan dengan percaya diri ke publik Indonesia oleh pengembang properti asal negeri matahari terbit Jepang (Developer) yaitu Tokyu Land Indonesia.

Proyek yang menempati area seluas 1 hektar ini merupakan hasil kolaborasi strategis dengan Japan Overseas Infrastructure Investment Corporation for Transport, and Urban Development (JOIN).

Operating Director Overseas Business Division Tokyu Land Corporation Masaoki Kanematsu untuk mengembangkan Branz Mega Kuningan, Tokyu Land Indonesia dan JOIN berbagi komposisi dana investasi.

“Dari total investasi senilai Rp 2,5 triliun, porsi JOIN sebesar 6,5 miliar yen atau ekuivalen Rp 837 miliar,” kata Presiden Direktur Tokyu Land Indonesia Keiji Saito di Jakarta, Selasa (18/12/2018)

Ia menjelaskan nilai investasi tersebut sudah termasuk akuisisi lahan, konstruksi fisik, dan pelebaran akses menuju kawasan pengembangan Branz Mega Kuningan. 

Dan Tokyu land Indonesia itu sendiri adalah anak usaha dari Tokyu Land Corporation (Jepang) yang telah masuk ke indonesia sekitar 43 tahun lalu, Dengan mengumumkan proyek terbaru di kawasan Mega Kuningan, Jakarta Selatan ini menambah portofolio developer ini dalam industri properti di Indonesia, Dan Apartemen branz Mega Kuningan Jakarta merupakan proyek ke-3 yang di kembangkan langsung oleh Tokyu Land Indonesia, setelah sebelumnya sukses membangun 2 proyek yaitu Branz BSD dan Branz Simatupang.

Peluncuran ke publik secara resmi proyek Apartemen Branz Mega Kuningan Jakarta disertai dengan pembukaan marketing gallery proyek bertajuk Branz Mega Kuningan itu di Noble House Office Tower, Mega Kuningan, Jakarta, dihadiri juga Walikota Jakarta Selatan Marullah Matali, jajaran direksi Tokyu Land Indonesia, Tokyu Property Management Indonesia, dan Tokyu Land Corporation.

Tak hanya itu, acara sermonial tersebut juga tampak hadir Duta Besar Jepang untuk Indonesia, Deputy Director General Ministry of Land, Infrastructure, Transport, and Tourism Jepang, serta Executive Managing Director of Japan Overseas Infrastructure Investment Corporation for Transport & Urban Development (JOIN).

Peluncuran proyek juga menjadi bagian dari “Peringatan 60 Tahun Hubungan Diplomatik Indonesia-Jepang.

Proyek di atas lahan seluas 1,1 ha ini akan terdiri dari kondominium (apartemen jual), apartemen sewa, dan fasilitas komersial.

Kedua menara dengan ketinggian 45 lantai dan 35 lantai akan diisi 482 unit kondominium dan 240 unit apartemen sewa.

Penjualan kondominium akan dimulai awal tahun 2019 dengan kisaran harga per meter persegi (m2) Rp40-50 juta. Pembangunan juga akan dimulai tahun depan dengan target beroperasi tahun 2023.

JOIN adalah organisasi yang didirikan pada tahun 2014, melalui investasi dari pemerintah Jepang bersama sejumlah asosiasi perusahaan swasta Jepang, yang bertujuan untuk mendorong perusahaan-perusahaan Jepang supaya ikut terjun ke dalam pasar infrastruktur internasional.

Tokyu Land didukung JOIN, organisasi pemerintah Jepang yang dibentuk untuk mendorong perusahaan Jepang terjun ke pasar internasional, sebagai salah satu penanam modal senilai 6,5 miliar yen atau sekitar Rp834 miliar dari keseluruhan investasi proyek senilai Rp2,5 T.

Tokyu Land mengakui cukup cepat berekspansi di pasar Indonesia dua tahun belakangan, antara lain dengan mengembangkan apartemen Branz BSD dan Branz Simatupang, karena kondisi pasar di Jepang sudah tidak memungkinkan untuk mengembangkan proyek secara menguntungkan.

“Populasi di Jepang sekarang menurun, sedangkan industri properti itu pasarnya berada pada populasi yang sedang meningkat, jumlah pembeli yang naik. Karena itu kita ke Indonesia yang pasarnya lebih potensial,” kata Keiji Saito, President Director of Tokyu Land Indonesia, usai acara “Branz Mega Kuningan Project Release” itu.

Menurutnya, proyek terbaru dengan merek Branz ini dikembangkan juga apartemen sewa, karena Tokyu Land juga berharap mendapatkan pendapatan berulang (recurring income) dari penyewaan apartemen.

Di hadirkannya Branz Mega kuningan oleh Tokyu Land bertujuan menawarkan standar gaya hidup baru kepada masyarakat Jakarta, Indonesia, yang semakin berkembang pesat, melalui pemanfaatan pengetahuan pengembangan urban milik Grup Tokyu Land di Indonesia. Ditambah lagi secara proaktif, Tokyu Land memasukkan teknik dan teknologi pembangunan unggul dan canggih dari Jepang.

Pembebasan lahan, pengembangan, desain, pembangunan, pengelolaan serta pengoperasian akan ditangani sepenuhnya oleh perusahaan-perusahaan Jepang melalui berbagai pertimbangan seperti pemeloporan pemasangan fasilitas serta peralatan tercanggih dari produsen-produsen Jepang.

“Selain itu, proyek ini diposisikan sebagai salah satu proyek terpenting di Indonesia bagi Tokyu Land dengan tujuan untuk memperkuat dan melestarikan akar bisnis Tokyu Land di Indonesia. Proyek ini akan memastikan pendapatan yang stabil melalui pengembangan kompleks, serta melalui penyewaan aset,” ujar Presiden Direktur Tokyu Land Indonesia, Keiji Saito dalam keterangan resmi, Rabu

AddressJl. Perintis / Jl. Guru Mughni, Kuningan, Jakarta Selatan
Area+- 1 ha
Number of floors44 floors (plus penthouse)
Ceiling height2.9m (units)
Floor to floor height3.3m (typical), 5.2m (lobby)
Number of units in typical floor26 units (12~15f), 14 units (17f~32f, 34f~44f)
Total unit482 Condominium units
Number of lifts4 passenger lifts, 2 service lifts
Parking lotsTBD*
Completion date2023**

Specification

FoundationReinforced concrete pile
Upper StructureReinforced concrete structure
Wall finish+ Living Room, Dining Room, Bedroom: Plaster with paint finish
+ Bathroom: Porcelain tile
+ Service Area, Maid Bedroom: Plaster with paint finish
Floor finish+ Living Room, Dining Room: Marble
+ Bedrooms: Wood vinyl flooring
+ Bathroom (TOTO): Porcelain Tile
+ Service Area, Maid Bedroom: Ceramic tile
CeilingCeiling board with paint finish
Kitchen+ Appliances: Kitchen stove range hood (Franke)
+ Water: Purifier (Toclas)
+ Counter Top: Granite
WardrobeBuilt-in on Main Bedrooms (without Walk-through Closet)
DoorsMain door – Solid engineered wood door with PVC finish
ACWall-mounted Type

L

Contact Marketing Branz Mega Kuningan

0812 12 888 000

ANTON for Detail & Nup


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.